Kabar Duka, Ibunda Gubernur Sultra Hj. Wa Naziah Meninggal Dunia

Hj. Wa Naziah.

KENDARI, SULTRAGO.ID – Kabar duka, ibunda Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra) Ali Mazi, Hj. Wa Naziah binti La Umara dikabarkan meninggal dunia di Kendari, Kamis (7/10) malam.

Kabar duka tersebut dibenarkan Kepala Dinas Komunikasi dan Informasi (Diskominfo) Sultra, Ridwan Badallah saat dikonfirmasi awak media.

Bacaan Lainnya

“Benar, beliau wafat,” ucap Ridwan.

Ia menambahkan, ibu dari orang nomor satu di Sultra itu akan dikebumikan di kampung halamannya di Kecamatan Pasarwajo, Kabupaten Buton.

“Rencana dikebumikan besok di kecamatan Pasarwajo Kabupaten Buton,” singkatnya.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *